Rekomendasi SD Negeri dan Swasta Terbaik di Jakarta Selatan serta Biaya Masuk dan Fasilitasnya

Minggu 02-06-2024,21:05 WIB
Reporter : Sheila Silvina
Editor : Purnama Sakti

Lokasi: Jl. Cipete III No.3, Cipete Sel., Kec. Cilandak, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta

Nomor Telepon: (021) 7664 506

Ini merupakan SD Jakarta Selatan swasta Islam favorit yang memiliki visi melahirkan siswa yang berjiwa pemimpin, cerdas, dan berakhlakul karimah.

Sekolah ini telah berdiri puluhan tahun sehingga dipercaya banyak orang tua untuk memberikan pendidikan anak.

Apalagi, pendidikan agama Islamnya sangat ditekankan sehingga anak tidak hanya tumbuh dengan akademik yang mumpuni.

Melainkan juga berkembang menjadi pribadi dengan akhlak mulia.

Anda yang ingin menyekolahkan Si Kecil di sini, perlu menyiapkan biaya sekitar:

Biaya pendaftaran: Rp300.000

Uang pangkal (TK luar Al-Ikhlas): Rp33.000.000

Uang pangkal (TK Al-Ikhlas) Rp30.000.000

SPP: Rp2.000.000

BACA JUGA:Coba Cek! Begini Contoh STNK Kena Pajak Progresif serta Cara Mengetahui Mobil Kena Pajak Progresif

13. SD Mentari Intercurtural School

Lokasi: Jl. H. Jian No.3C, RT.5/RW.3, Cipete Utara, Kec. Kby. Baru, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta

Nomor Telepon: (021) 7255 413

Rekomendasi SD Jakarta Selatan bertaraf Internasional lainnya adalah SD Mentari Intercurtural School.

Kategori :