BACA JUGA:Kementan Buka CPNS Lulusan Pertanian 2024, Ini Formasi dan Syarat Pendaftarannya
4. Cluwak Bodhes
Orang yang terkena Sengkolo ini akan selalu bentrok dan bertengkar dengan pasangannya. Mereka tidak akan pernah akur sampai Sengkolo ini dihilangkan.
5. Sambit Kebul
Dalam Jenis-jenis Sengkolo dalam Budaya Jawa, orang yang terkena Sengkolo ini akan selalu mengalami musibah dalam usaha dan bisnisnya. Usahanya selalu putus di tengah jalan dan bahkan bangkrut berkali-kali meskipun terus berusaha membangun usaha baru.
BACA JUGA:Mitos Rambut Tumbuh Sehelai, Benarkah Pertanda Buruk Bagi Kesehatan?
6. Cekal Kendir
Sengkolo ini menyebabkan karier orang selalu stagnan, jabatannya tidak pernah naik, meskipun sudah lama bekerja dalam pekerjaannya.
7. Bandor Sari
Dalam Jenis-Jenis Sengkolo dalam Budaya Jawa, orang yang terkena Sengkolo ini selalu kurang beruntung karena kutukan dari ibunya yang pernah didurhakainya.
8. Jeblak
Sengkolo ini berasal dari kutukan ayah, sehingga hidupnya selalu dihantui kegagalan dalam berbagai hal.
BACA JUGA:Bisa Dicoba, Ini Bacaan Sholawat agar Hujan Berhenti Beserta Doa-doanya dengan Huruf Arab dan Latin
9. Cluring
Sengkolo ini membuat orang selalu gagal dalam usaha dan seringkali disertai dengan masalah kesehatan, sehingga hidupnya selalu kurang beruntung.
10. Sri Ganting