Ini Syarat dan Cara Gadai HP di Pegadaian Ketika Butuh Dana Darurat

Sabtu 13-07-2024,16:03 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Agus Faizar

TV LCD yang dibeli satu tahun terakhir juga bisa diterima oleh pegadaian, dan tentunya TV-TV bermerk lah.

Jika saat dicek oleh tim penilaia pegadaian disetujui, kamu bisa meminjam uang di pegadaian dengan jaminan TV LCD.

9. Kulkas

Barang elektronik macam kulkas juga bisa menjadi agunan di Pegadaian.

BACA JUGA:Tabel Pinjaman Bank Mandiri Gadai SK PPPK, Plafon Rp 5 Juta-Rp 30 Juta Angsuran Mulai Seratus Ribuan Perbulan

10. Jam tangan 

Untuk yang memiliki jam tangan bermerk macam rolex dan sebagainya, bisa menjaminkan jam tangan tersebut di Pegadaian, ini tentunya jam mahal. 

11. Gadai Tas Branded

Jika kamu punya tas branded seharga jutaan, puluhan juta atau bahkan hingga milyaran rupiah, dan butuh uang cepat tapi sayang untuk menjualnya, kamu bisa juga menggadaikan tas branded di Pegadaian.

Jika ingin menggadaikannya, kamu bisa langsung datang ke kantor Pegadaian. Pihak appraisal akan menilainya.

BACA JUGA:Sudah Terima SK PPPK dan Ingin Gadaikan SK di Bank Mandiri? Ini Syarat dan Dokumen yang Harus Ada

12. Tupperware

Jika tupperware kamu memiliki harga jual minimal Rp 500 ribu, maka bisa juga dijaminkan sebagai gadai di pegadaian.

Namun untuk tupperware, mungkin tidak semua kantor Pegadaian menerimanya.

13. Gadai Sertifikat Tanah Di Pegadaian

Untuk kamu yang memiliki sertifikat tanah kosong atau sertifikat rumah, juga bisa menggadaikan sertifikat di pegadaian Syariah.

Kategori :