- Klik "Daftar".
- Masukan data diri yang diperlukan untuk verifikasi.
- Nantinya, kamu akan menerima link yang dikirimkan melalui SMS di nomor HP yang telah terdaftar. Kemudian, klik link tersebut.
- Lakukan perekaman wajah selama 8 detik.
- Tunggu hingga proses selesai, selanjutnya masukan kode OTP yang dikirim di email untuk verifikasi.
- Isi username dan password untuk login ke aplikasi BRImo.
- Login menggunakan username dan password yang telah dibuat sebelumnya.
- Proses registrasi aplikasi BRImo untuk nasabah lama berhasil.
BACA JUGA:Jika Bank Bangkrut, Apakah Tabungan Nasabah Akan Kembali?
2. Cara Daftar BRImo bagi Nasabah Baru
Cara daftar BRImo untuk nasabah yang belum memiliki rekening BRI juga cukup mudah, yaitu sebagai berikut:
- Install aplikasi BRImo di App Store atau Google Play Store.
- Buka aplikasi BRImo.
- Pilih menu "Belum Punya Akun".
- Kemudian, klik "Buka Rekening".
- Selanjutnya pilih produk tabungan BRI yang diinginkan serta kantor BRI yang mengelola rekening.