Kemendesa Buka Lowongan Kerja Khusus PNS, Berikut Rincian Posisi, Syarat, Ketentuan dan Cara Pengajuan Lamaran

Senin 22-07-2024,22:15 WIB
Reporter : Novan Alqadri
Editor : ahmad afandi

Berikut Syarat, Ketentuan, dan Cara Ajukan Lamaran:

Syarat Umum:

- Berstatus sebagai Pegawai Negeri Sipil

- Memiliki kualifikasi pendidikan minimal Sarjana (S1) atau Diploma IV atau sederajat

- Memiliki pangkat minimal Pembina Tingkat I, Golongan Ruang IV/b untuk posisi Direktur Perencanaan dan Direktur Pelayanan

- Memiliki pangkat minimal Pembina, Golongan Ruang IV/a untuk posisi Kepala Balai

- Sedang atau pernah menduduki Jabatan Administrator (Eselon III.a) atau Jabatan Fungsional Jenjang Ahli Madya minimal 2 tahun saat melamar

- Memiliki pengalaman jabatan terkait minimal 5 tahun saat melamar

BACA JUGA:Kemenparekraf Buka Lowongan Kerja 2024, Ini Jadwal dan Persyaratannya

- Memiliki kompetensi teknis, manajerial, dan sosial kultural sesuai deskripsi jabatan

- Memiliki rekam jejak jabatan, integritas, dan moralitas yang baik

- Usia maksimal 56 tahun pada saat pelantikan

- Sehat jasmani dan rohani

Tata Cara Pengajuan Lamaran:

1. Peserta wajib mengajukan lamaran secara tertulis kepada Ketua Panitia Seleksi Terbuka Pengisian JPT Kemendesa melalui email:

sekretariatpanselkdodtt@gmail.com (subject email: Lamaran_Nama Jabatan yang Dilamar_Nama Lengkap Pelamar).

Kategori :