Cilacap memiliki jumlah penduduk sebanyak 1.944.857 jiwa dengan kepadatan 909 jiwa/Km2.
Kota Cilacap memiliki PDRB per kapita sebesar Rp60.565.000. Jumlah tersebut menjadikan Kota Cilacap dengan PDRB per kapita tertinggi ketujuh di Jawa Tengah.
BACA JUGA:5 Kota Terkaya di Jawa Timur 2024, Ternyata Bukan Surabaya
8. Kabupaten Semarang
Kabupaten Semarang memiliki penduduk berjumlah 1.053.094 jiwa pada tahun 2021 dengan kepadatan 1.109 jiwa/Km2.
Kabupaten Semarang memiliki PDRB per kapita sebesar Rp45.963.000, dan menjadikannya sebagai daerah dengan PDRB per kapita tertinggi ke-8 di Jawa Tengah.
BACA JUGA:Bandar Narkoba Lintas Provinsi Dibekuk, dari Kediamannya Polisi Amankan 8 Paket Sabu
9. Kota Kendal
Kendal memiliki jumlah penduduk sebanyak 1.032.816 jiwa pada tahun 2021 dengan kepadatan 924 jiwa/Km2.
Kendal memiliki PDRB per kapita sebesar Rp43.543.000. Pendapatan itu menjadikan kota Kendal menempati posisi ke-9 sebagai kota terkaya di Jawa Tengah.
BACA JUGA:Tabel Dana Desa Kabupaten Buleleng Tahun Ini, Lebih dari 50 Desa Terima Dana Lebih dari Rp 1 Miliar
10. Kota Sragen
Sragen memiliki penduduk sekitar 890.518 jiwa pada tahun 2020 dengan kepadatan penduduk 1.200 jiwa/Km2.
Kota Sragen memiliki PDRB per kapita sebesar Rp42.390.000. Di mana total tersebut menjadikan Kota Sragen sebagai kota dengan PDRB per kapita tertinggi ke-10 di Jawa Tengah.
BACA JUGA:Prediksi Cuaca 31 Juli dan 1 Agustus 2024, Wilayah Berikut Berpotensi Turun Hujan
Sebagai informasi, tambahan provinsi Jawa Tengah juga memiliki sumber daya yang cukup potensial untuk dikembangkan.