Spesifikasi HP Vivo Y38 5G! Dilengkapi dengan Baterai 6000 mAh Fast Charging 44 Watt

Kamis 22-08-2024,07:30 WIB
Reporter : Tianzi Agustin
Editor : Purnama Sakti

BACA JUGA:10 Rekomendasi HP Vivo RAM 12GB! Performa Tinggi dan Harga Merakyat

Chipset ini dilengkapi dengan CPU octa-core, terdiri dari 2x2.2 GHz Cortex-A78 dan 6x1.95 GHz Cortex-A55, serta GPU Adreno 613 yang mendukung grafik yang halus untuk gaming dan aplikasi multimedia.

4. Speaker dengan Konfigurasi Stereo

Untuk pengalaman audio yang lebih baik, Vivo Y38 5G dilengkapi dengan speaker stereo. 

Speaker ini dirancang untuk memberikan kualitas suara yang jernih dan seimbang, baik saat mendengarkan musik, menonton video, atau bermain game.

5. Baterai 6000 mAh dengan Fast Charging 44 Watt

Salah satu keunggulan utama Vivo Y38 5G adalah kapasitas baterainya yang besar, yaitu 6000 mAh. Dengan kapasitas ini, pengguna dapat menikmati waktu penggunaan yang lebih lama tanpa perlu sering-sering mengisi ulang. 

BACA JUGA:Vivo X Fold 3 Pro Vs Google Pixel 9 Pro Fold, Ini Perbandingan Kelebihan dan Kelemahannya

Selain itu, smartphone ini juga mendukung pengisian cepat 44 watt, yang memungkinkan pengisian daya baterai dengan cepat dan efisien.

Spesifikasi Lengkap Vivo Y38 5G

UMUM

- Tahun Rilis: 2024

- Jaringan: 2G, 3G, 4G, 5G

- SIM Card: Dual SIM (Slot Khusus)

- eSIM: Tidak

BODY

Kategori :