Smartwatch Amazfit T-Rex 3 Meluncur ke Pasar Indonesia, Cocok untuk Para Petualang dan Pecinta Olahraga

Rabu 02-10-2024,06:26 WIB
Reporter : Redha Medi Saputra
Editor : Purnama Sakti

Di sisi lain, aplikasi Zepp dapat mengintegrasikan data dari kedua perangkat, sehingga memberikan pelacakan yang komprehensif, membantu personalisasi, peningkatan produktivitas dan panduan pelatihan yang lebih optimal.

BACA JUGA:BTN Open Rekrutmen! Ini Syarat dan Cara Daftarnya, Dibuka Hingga 6 Oktober 2024

Secara keseluruhan, Amazfit T-Rex 3 menawarkan berbagai fitur unggulan yang menjadikannya salah satu smartwatch terbaik yang ada di pasaran, seperti desain tangguh dan premium, pata offline dan petunjuk arah, mode olahraga yang lebih lengkap, privasi dan keamanan, Zepp OS 4 yang terintegrasi dengan AI dan mendukung fitur Zepp Pay untuk mendukung pembayaran nirsentuh di 31 negara Eropa.

Smartwatch Amazfit T-Rex 3 dibanderol dengan harga Rp. 3.699.000.

Di Indonesia, smartwatch ini hanya tersedia dalam satu pilihan warna, yakni warna hitam.

Bagi konsumen yang tertarik dengan jam tangan pintar terbaru Amazfit ini, maka dapat membelinya melalui marketplace Tokopedia, Shopee dan TikTok Shop.

BACA JUGA:Selamat! Ini Daftar Negara yang Lolos Piala Asia U-20 AFC 2025, Ada Indonesia?

Demikian ulasan Smartwatch Amazfit T-Rex 3 yang meluncur ke pasar Indonesia, cocok untuk para petualang dan pecinta olahraga.

Semoga ulasan artikel ini bermanfaat menambah wawasan dan pengetahuan Anda seputar dunia teknologi serta dapat menjadi acuan dalam menentukan perangkat yang sesuai dengan spesifikasi dan harga yang diinginkan.

 

Redha Medi Saputra

Kategori :