Bidang Sumber Daya Manusia juga membuka peluang bagi para pencari kerja untuk mengelola aspek-aspek karyawan di perusahaan.
6. Sales Representative
Pekerjaan sebagai Sales Representative dapat memberikan pengalaman berharga, terutama bagi yang memiliki kemampuan komunikasi yang baik.
7. Guru Bahasa Inggris
Permintaan untuk pendidikan bahasa Inggris semakin meningkat, sehingga posisi guru atau asisten pengajar sangat dicari.
BACA JUGA:Ingin Dapat Beasiswa Kuliah Gratis? Begini Caranya, Wujudkan Impianmu!
8. Spesialis Pemasaran
Pekerjaan di bidang pemasaran, terutama yang berfokus internasional, menawarkan peluang di perusahaan global.
9. Staf Hospitalitas
Dengan berkembangnya industri pariwisata, posisi di hotel, restoran, atau sebagai pemandu wisata menjadi sangat diminati.
10. Analis Keuangan
Di bidang keuangan, menjadi Financial Analyst dapat membuka banyak peluang di perusahaan-perusahaan multinasional.
Untuk lulus jadi TKI Jepang, Anda bisa mempersiapkan diri dengan beberapa hal berikut:
BACA JUGA:Kronologi Bentrok Maut Massa Palembang VS Ambon di Jakarta Utara, Ini Dugaan Penyebabnya
1. Bahasa Jepang
Kemampuan berbahasa Jepang merupakan syarat utama untuk bekerja di Jepang. Anda bisa belajar bahasa Jepang dengan kursus, video pembelajaran, atau kuliah bahasa Jepang.
2. Tingkat pendidikan
Tingkat pendidikan menentukan jenis pekerjaan yang bisa didapatkan. Lulusan SMA lebih berpeluang bekerja di sektor nonformal, sedangkan lulusan sarjana atau memiliki sertifikasi keahlian tertentu bisa bekerja sebagai spesialis.
3. Tingkat kesehatan
Anda perlu melampirkan hasil medical check-up terbaru untuk mengetahui kondisi kesehatannya.
4. Perlengkapan administrasi