10 Rekomendasi Tempat Wisata di Kota Bekasi Lengkap dengan Harga Tiket, Cocok untuk Berbagai Kalangan

Senin 07-10-2024,11:11 WIB
Reporter : Tianzi Agustin
Editor : Septi Widiyarti

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – 10 rekomendasi tempat wisata di Kota Bekasi lengkap dengan harga tiket, cocok untuk berbagai kalangan.

Kota Bekasi, yang terletak di provinsi Jawa Barat, sering kali dikenal sebagai salah satu kota metropolitan yang padat penduduknya.

BACA JUGA:Rekomendasi Hotel Murah di Kabupaten Bekasi Lengkap dengan Fasilitasnya, Harga Mulai Rp 150 Ribu

Dengan segala aktivitas dan kesibukan yang menyertainya, kota ini sering kali dipandang sebagai daerah dengan kemacetan lalu lintas yang cukup parah.

Namun, di balik citra tersebut, Bekasi juga menawarkan berbagai destinasi wisata yang menarik dan menyegarkan untuk dikunjungi baik oleh warga setempat maupun pelancong dari luar kota.

Dengan keragaman suku yang ada di Bekasi yang didominasi oleh masyarakat Jawa, Betawi, dan Sunda kota ini menyimpan banyak potensi wisata yang layak dijelajahi.

BACA JUGA:Prediksi Musim Hujan di Bengkulu, Ini Daerah Rawan Bencana Selama Musim Hujan 2024

Nama Bekasi sendiri berasal dari kata "Bagasasi," yang merujuk pada sungai Candrabaga, yang telah ada sejak era Kerajaan Tarumanegara.

Rekomendasi Tempat Wisata di Kota Bekasi Jawa Barat

Jadi, jika Anda berencana untuk berlibur di Kota Bekasi, berikut adalah 10 rekomendasi tempat wisata yang dapat Anda kunjungi:

1. Go!Wet Waterpark

Salah satu tempat wisata air yang sangat populer di Bekasi adalah Go!Wet Waterpark. Menurut informasi yang dilansir dari laman grandwisata, waterpark ini menawarkan berbagai wahana menarik dan kolam renang yang cocok untuk segala usia.

Destinasi ini menjadi pilihan favorit bagi keluarga yang ingin melepaskan penat dan bersenang-senang bersama. Dengan suasana yang ceria dan wahana yang beragam, Anda dan keluarga pasti akan mendapatkan pengalaman tak terlupakan di sini.

Lokasi: Grand Wisata Kavling I No.1, Southern Blvd, Lambangjaya, Kec. Tambun Sel, Bekasi, Jawa Barat 17510  

Jam buka: Selasa, Rabu, Kamis 10.00-17.00; Sabtu-Minggu 10.00-18.00  

HTM: Rp70.000

BACA JUGA:Ini Jadwal Puncak Musim Hujan di Banten, BMKG Sebut Berpotensi Peningkatan Risiko Bencana Banjir

2. Pantai Muara Gembong

Kategori :