2. Grup Facebook ‘PKH dan BPNT se-Indonesia’, postingan dari pemilik akun Facebook@Litta Susanti, dalam postingan terlihat unggahan struk penarikan dana di ATM BRI dengan nominal Rp650 ribu, tanggal 3 Oktober 2024, jam 13:06:00.
3. Grup Facebook ’INFO PKH BPNT BLT CAIR, postingan pemilik akun Facebook@BusTami Selva, struk yang diunggah LINK BRI, tanggal pengambilan 3 Oktober 2024, nominal yang dicairkan Rp800 ribu.
Dari beberapa grup terlihat bantuan PKH bervariasi, ada yang mencairkan bansos Rp700 ribu, Rp650 ribu dan Rp800 ribu.
Karena bantuan PKH adalah bantuan bersyarat, jumlah nominal uang yang diterima berbeda-beda tergantung dari jenis dan jumlah komponen yang dimiliki.
BACA JUGA:Tidak Semua Masyarakat Menerima, Ini 5 Kriteria Penerima Bansos BPNT yang Cair Oktober 2024
Ada KPM yang beruntung di tahap pencairan bulan Oktober ini, bansosnya tiba-tiba bertambah.
KPM yang beruntung mendapatkan tambahan bansos ini adalah KPM yang memiliki NIK e-KTP dan di dalam Kartu Keluarga (KK) nya tahun kelahirannya adalah tahun 1964.
Di bulan Agustus tahun 2024 genap berusia 60 (enam puluh) tahun.
Sesuai dengan Juknis Pelaksanaan PKH Tahun 2024, lansia yang terhitung mendapatkan bansos PKH adalah usia 60 (enam puluh) tahun.
Cek KK kalian apakah dalam keluarga ada anggota yang memiliki NIK e-KTP sudah berusia 60 (enam puluh) tahun.
Jika ada maka Bank Indonesia akan mentranfer dana lebih senilai Rp400 ribu ke ATM penerima bansos.
Demikianlah informasi, pemilik NIK KTP penerima bansos PKH yang bakal ditransfer dana lebih dari Bank Indonesia.
(Novan)