8 Pinjol Tanpa BI Checking Terbaru, Bisa Pinjam Ratusan Ribu Hingga Limit Rp20 Jutaan

Sabtu 14-12-2024,08:16 WIB
Reporter : Tianzi Agustin
Editor : Agus Faizar

6. Hindari Pinjol yang Meminta Transfer Uang di Awal

Hindari pinjol yang meminta Anda untuk mentransfer sejumlah uang sebagai syarat untuk mendapatkan pinjaman. Ini adalah salah satu tanda bahwa pinjol tersebut mungkin ilegal dan dapat menipu Anda.

BACA JUGA:Nasabah Merapat, Ini Syarat Pengajuan Pinjaman KUR Mandiri 2024

Dengan mengikuti tips-tips di atas, Anda dapat menghindari risiko yang mungkin timbul saat menggunakan pinjol tanpa BI Checking. Pastikan Anda selalu melakukan pengecekan dan memastikan bahwa pinjol yang Anda pilih memiliki reputasi yang baik, legal, dan aman digunakan.  Demikianlah informasi tentang 8 pinjol tanpa BI Checking terbaru, ada limit hingga puluhan juta.

BACA JUGA:Tabel Angsuran BNI Fleksi Aktif Pinjaman Rp 100 Juta, Setiap Bulan Cuma Bayar Segini

 

(Tianzi Agustin)

Kategori :