Dunia Serba Gadget, Begini Cara Mengatur Screen Time Anak dan Dampak Negatif Jika Melampaui Batas

Rabu 18-12-2024,05:14 WIB
Reporter : Tianzi Agustin
Editor : Agus Faizar

Misalnya, Anda dapat menentukan bahwa anak hanya boleh menggunakan gadget selama 30 menit hingga 1 jam per hari. Pastikan bahwa penggunaan gadget dilakukan pada waktu yang tepat, misalnya setelah anak menyelesaikan tugas atau aktivitas lainnya.

BACA JUGA:Perhatikan, Ini Ciri Anak Kecanduan Ngelem, Dampaknya Bisa Bikin Kerusakan Otak hingga Kematian

2. Gunakan Waktu untuk Aktivitas yang Lebih Produktif

Liburan adalah waktu yang sangat baik untuk mengajak anak melakukan kegiatan lain yang lebih bermanfaat dan tidak melibatkan gadget. Beberapa aktivitas yang bisa Anda coba antara lain:

- Kursus olahraga

- Kerajinan tangan.

- Kunjungan ke tempat edukatif.

- Berkebun atau bercocok tanam.

BACA JUGA:Fenomena Childree di Indonesia Meningkat, Tecatat 71 Ribu Wanita Memilih Tak Ingin Punya Anak

3. Batasi Penggunaan Gadget di Area Tertentu

Selain membatasi durasi, Anda juga perlu membatasi tempat penggunaan gadget di rumah. Pastikan anak tidak menggunakan gadget di tempat-tempat seperti meja makan atau tempat tidur. 

Mengatur tempat akan membantu membentuk rutinitas yang sehat, seperti makan bersama keluarga tanpa gangguan dari perangkat elektronik, atau tidur dengan kualitas yang lebih baik tanpa gangguan layar.

BACA JUGA:16 Jenis Makanan yang Bisa Bantu Kecerdasan Otak Anak, Enak dan Mudah Didapat

4. Berikan Mainan yang Meningkatkan Kreativitas

Sebagai alternatif gadget, Anda bisa memberikan mainan atau aktivitas yang dapat merangsang kreativitas anak. Beberapa pilihan yang sesuai dengan usia anak antara lain:

- Mainan blok kayu

Kategori :