Pastikan semua dokumen pendukung lengkap dan tidak ada kesalahan.
2. Jaga Riwayat Kredit yang Baik
Pastikan kamu tidak memiliki catatan kredit macet atau tunggakan yang belum diselesaikan.
3. Ajukan Sesuai Kemampuan
Hindari mengajukan pinjaman dalam jumlah besar jika penghasilanmu tidak mencukupi untuk cicilan.
4. Pilih Tenor yang Tepat
Jangan memilih tenor terlalu lama hanya karena cicilan bulanan lebih ringan.
Demikianlah mengenai ulasan pinjaman online Mandiri, ambil Rp 100 juta langsung cair modal KTP, lengkapi syarat dan ajukan segera.
Nutri Septiana