Siap-siap! Berikut Jadwal Pendaftaran Sekolah Kedinasan PKN STAN 2025

Rabu 19-03-2025,11:35 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : ahmad afandi

Biaya Pendaftaran adalah Rp 350.000 yang sudah termasuk biaya Seleksi Kompetensi Dasar sebesar Rp 50.000

Setelah lulus seleksi administrasi, peserta akan menerima kode billing berupa Mandiri Virtual Account (MVA) yang dapat dibayar melalui Bank Mandiri (ATM, m-banking, atau internet banking).

BACA JUGA:Mudik Dilarang Pakai Kendaraan Dinas, Pejabat Pemkot Diminta Gunakan Kendaraan Pribadi

Tahapan Seleksi PKN STAN

Adapun, untuk seleksi PKN STAN akan terdiri dari beberapa tahapan, yakni:

- Seleksi Administrasi

Memastikan peserta memenuhi syarat administrasi.

- Seleksi Kompetensi Dasar (SKD)

Menggunakan CAT, dengan tes karakteristik pribadi, intelegensi umum, dan wawasan kebangsaan.

- Seleksi Lanjutan I

Tes kesehatan, kebugaran, dan psikologi.

- Seleksi Lanjutan II

Tes wawancara yang dilakukan secara semi-online

BACA JUGA:Jelang Mudik Lebaran, Tiket Pesawat Tujuan Bengkulu per 25 - 29 Maret Habis Terjual

Itulah informasi mengenai jadwal serta tahapan yang akan dilakukan dalam pendaftaran PKN STAN 2025. Jika berminat segera persiapkan diri. Selamat mencoba semoga berhasil!

 

Kategori :