Hal ini berkaitan dengan kekalahan Donald Trump dalam pemilu yang saat itu melawan kandidat lain yaitu Joe Biden dari Partai Demokrat.
Tidak hanya melakukan protes, Donald Trump juga mencurigai adanya kecurangan pemilu.
Hal tersebut membuat Dewan Perwakilan Rakyat Amerika Serikat menyetujui pengajuan pemakzulan Donald Trump.
Melalui situasi tersebut, Donald Trump tercatat sebagai presiden pertama yang dimakzulkan sebanyak dua kali selama masa jabatannya.
Tianzi Agustin