5 Daerah Paling Kaya di Provinsi Bengkulu Berdasarkan Data BPS Sesuai PDRB
--
NASIONAL, RBTV.DISWAY.ID - Provinsi Bengkulu bukan hanya dikenal dengan garis pantainya yang memukau, tetapi juga memiliki potensi ekonomi yang beragam di setiap daerahnya.
Di antara 9 Kabupaten dan 1 Kota yang ada, terdapat beberapa daerah yang disebut-sebut sebagai “daerah terkaya” di Bengkulu.
Julukan ini bukan tanpa alasan, sebab daerah tersebut memiliki sumber daya alam yang melimpah, mulai dari sektor perkebunan dan perdagangannya yang maju, hingga infrastruktur yang lebih berkembang dibanding wilayah lainnya.
Perekonomian Provinsi Bengkulu berdasarkan besaran Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) atas dasar harga berlaku Triwulan II-2025 mencapai Rp 28,46 triliun dan atas dasar harga konstan 2010 mencapai Rp 14,60 triliun.
Ekonomi Provinsi Bengkulu Triwulan II-2025 terhadap Triwulan II-2024 mengalami pertumbuhan sebesar 4,99 persen (y-on-y).
Berdasarkan data dari Badan Pusat Statistik (BPS) Bengkulu tahun 2020, ada lima daerah dengan PDRB tertinggi di provinsi ini adalah sebagai berikut:
1. Kota Bengkulu
Menjadi ibu kota dari provinsi, membuat Kota Bengkulu memiliki peran sentral dalam perekonomian daerah.
Menurut Kepala BPS Provinsi Bengkulu, Kota Bengkulu merupakan daerah dengan perekonomian terkuat di Provinsi Bengkulu karena di dominasi oleh sektor perdagangan, jasa, dan industri kecil menengah.
Selain itu, sektor pariwisata juga menjadi salah satu penopang ekonomi utama kota ini.
BACA JUGA:Yamaha Luncurkan XMAX 250 Tech Max Pesaing Honda Forza 250, Ini Keunggulannya
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:


