Abu Nawas Seperti Kita, saat Sibuk Sering Lupa Hal-hal Sepele
Kisah abu nawas kehilangan keledai--
"Sekarang aku mau melihat bagaimana seekor keledai bisa hilang." ucap Abu Nawas.
Namun usahanya sia-sia, telah menunggu lama jumlah keledainya tetap berjumlah sembilan ekor.
Abu Nawas pun memutuskan melanjutkan perjalanan, ia menaiki keledainya dan menggiring delapan ekor keledai di depannya.
Saat Abu Nawas di atas punggung keledai, ia mencoba menghitung lagi jumlah keledainya.
"Sungguh aneh, jumlahnya menjadi delapan ekor lagi, kenapa bisa begini." ucap Abu Nawas mulai stress.
Tiba-tiba datanglah lelaki tua dan menghampiri Abu Nawas. "Hei Abu Nawas, sepertinya kamu sedang kebingungan." sapa kakek tua.
BACA JUGA:Peramal Paling Hebat di Dunia Tunduk kepada Abu Nawas
"Aku heran dengan keledai-keledai ini." balas Abu Nawas.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: