Iklan RBTV Dalam Berita

MasyaAllah, Dzikir Ini Pahalanya Sama Seperti Haji dan Umrah

MasyaAllah, Dzikir Ini Pahalanya Sama Seperti Haji dan Umrah

dzikir yang pahalanya sama seperti haji dan umrah--

  

Artinya: "Ada dua kalimat, yang ringan di lisan tetapi berat dalam timbangan dan dicintai oleh ar-Rahman, 'Subhanallah wa bi hamdih (Maha Suci Allah dan Segala puji hanya bagi-Nya)', dan 'Subhanallahil 'azhim (Maha Suci Allah yang Maha Agung)." (HR Muttafaq 'Alaih) 

 

Dalam Kitab Shahih Muslim juga terdapat bacaan dzikir yang paling disukai Allah SWT. Bacaan tersebut adalah: 

  

سُبْحَانَ اللَّهِ، وَالْحَمْدُ لِلَّهِ، وَلَا إِلَهَ إلا الله، وَاللَّهُ أَكْبَرُ 

  

Subhanallah, walhamdulillah, wala ilaha illallah, wallahu akbar 

  

Artinya: "Maha Suci Allah, segala puji bagi Allah, tidak ada Tuhan selain Allah, Allah Maha Besar." 

  

Membaca dzikir setelah subuh juga memiliki keutamaan lain. Dalam Al-Gunyah li Thalibi Thariq al-Haq 'Azza wa Jalla karya Syekh Abdul Qadir al-Jailani terdapat riwayat dari al-Hasan bin Ali RA mengenai keutamaan dzikir setelah subuh. 

BACA JUGA:4 Shio Ini Pencetak Orang Kaya, Salah Satu Keunggulannya Tekun Bekerja

 

Al-Hasan bin Ali RA mengatakan mendengar Rasulullah SAW bersabda, 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: