Senin Pahing, Orangnya Sabar Namun Mengerikan jika Sudah Marah
Ramalan orang yang lahir pada Senin Pahing--
Meski begitu, orang yang memiliki weton Senin Pahing suka sekali dengan kebersihan dan memiliki jiwa penolong.
Tapi sayang, kebaikan dari pemilik weton Senin Pahing selalu disalahartikan, bahkan orang yang memiliki weton Senin Pahing mudah terkena tipu.
BACA JUGA:Jumat Kliwon Bukan Berarti Mengerikan, Namun Orang Lahir Pada Hari Ini Katanya Sulit Urusan Rezeki
Selain itu, orang yang memiliki weton Senin Pahing juga memiliki sifat yang mulia, senang bekerja, dan kuat. Namun pemilik weton Senin Pahing cenderung pelupa.
Dalam menjalin hubungan cinta, pemilik weton Senin Pahing disarankan bersanding dengan seseorang yang memiliki neptu weton 11 atau 16.
Karena kedua neptu weton tersebut merupakan jodoh terbaik untuk pemilik weton Senin Pahing, dan neptu tersebut ada pada weton Selasa Kliwon, Jumat Legi, Senin Pon, Rabu Pahing, Sabtu Pon, Rabu Wage, dan Kamis Kliwon.
Jika berjodoh, pasangan tersebut akan harmonis, rukun, dan tercukupi dari sisi ekonomi.
Namun, jika Senin Pahing tidak mendapatkan jodoh atau pasangan yang sesuai dengan ketiga neptu weton di atas, bukan berarti bahwa kehidupan rumah tangganya akan sangat sengsara.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: