Prakiraan Cuaca Hari Ini untuk Sumatera, Hanya 2 Provinsi Turun Hujan
Prakiraan cuaca hari ini dari BMKG--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Prakiraan cuaca dari BMKG hari ini untuk wilayah Sumatera, hanya ada dua provinsi yang turun hujan.
Selain itu, semua provinsi dengan cuaca cerah dan cerah berawal. Seperti diketahui, saat ini di seluruh wilayah Indonesia mengalami cuaca panas.
Meski demikian tetap ada peluang untuk turun hujan. Hanya saja hujan ringan. Dan dari prakiraan BMKG, untuk cuaca hari ini Senin 11 September 2023, mayoritas provinsi di Sumatera turun hujan, kecuali dua provinsi.
BACA JUGA:Ramalan Jayabaya Bumi Semakin Mengerut dan Banyak Rumah di Atas Kuda Satu Persatu Terbukti
Selain itu di beberapa provinsi, cuaca akan terasa lebih panas mulai pukul 13.00 WIB yakni mencapai 32-34 derajat celcius.
Berikut Perkiraan cuaca hari ini, Senin 11 September 2023
Bengkulu
Cerah sampai malam
Kecepatan angin 20-30 Km per jam
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: