Mau Lulus Kuliah Langsung Dapat Kerja? Ini 9 Jenis Jurusan yang Dikenal Mudah Dapatkan Pekerjaan
--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Saat memilih jurusan kuliah ada banyak pertimbangan yang harus diperhatikan karena tidak bisa dilakukan sembarangan. Apalagi berkaitan dengan jurusan kuliah yang mudah mendapatkan pekerjaan.
Sebab, bagaimanapun semua orang yang sudah selesai masa perkulihaan pasti mengharapkan bisa langsung berkerja pada bidang yang sesuai.
BACA JUGA:Wajib Tahu, Ini Jurusan Kuliah Tersantuy Paling Cocok Untuk Kaum Rebahan
Penting diketahui, bahwa jurusan kuliah yang mudah cari kerja tidak hanya berasal dari kampus terbaik dan mahal, akan tetapi jurusan yang tepat kamu pilihlah yang menjadi penentunya.
Nah, dalam artikel ini kami akan mengulas apa saja jurusan kuliah yang tepat dan mudah mendapatkan pekerjaan.
BACA JUGA:Kartu KIS Syarat Dapat Bansos, Begini Cara Mengurus Kartu jika Hilang
Lantas apa saja daftar jurusan yang mudah cari kerja?
- Teknik Informatika
Teknik Informatika adalah salah satu jurusan kuliah yang mudah dapat kerja dan gaji besar. Hal ini mengingat di zaman sekarang semuanya serba digital, sehingga kebutuhan akan pekerja bidang IT pun meningkat.
Selain itu, jika lulus dari jurusan Teknik Informatika, kamu tidak hanya bisa bekerja sebagai full time di suatu perusahaan, melainkan kamu juga dapat memilih menjadi freelancer dan bekerja dari mana saja.
Biasanya, sebagai freelancer kamu akan mendapatkan klien tidak hanya dari perusahaan dalam negeri, tetapi juga luar negeri sehingga range gajinya berupa dollar.
- Ilmu Komunikasi
Masih berkaitan dengan digitalisasi karena kemajuan teknologi pada zaman sekarang, jurusan satu ini juga akan membuat kamu lebih mudah mendapatkan kerja saat sudah lulus kuliah, yaitu Ilmu Komunikasi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: