Iklan dempo dalam berita

Walaupun Pendek, Seperti Ini Kedahsyatan Surat Al Ikhlas, Semua Kebaikan akan Berkumpul

Walaupun Pendek, Seperti Ini Kedahsyatan Surat Al Ikhlas, Semua Kebaikan akan Berkumpul

Walaupun pendek namun surat al ikhlas memiliki banyak keutamaan--

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Ada beberapa surat dalam Al Quran yang memiliki keistimewaan khusus. Salah satunya surat Al Ikhlas.

Surat ini sangat pendek, hanya terdiri empat ayat. Surat Al Ikhlas termasuk surat Makkiyah yakni surat Al Quran yang diturunkan di Mekah, setelah surat An Nas. 

Makna utama surat ini diturunkan Allah SWT kepada Nabi Muhammad SAW agar umatnya menyadari keesaan Allah SWT.

BACA JUGA:6 Fitur Keamanan di Mobil Toyota yang Wajib Kamu Ketahui

Di dalam Al Quran, Surat Al-Ikhlas merupakan surat ke-112. Kandungan surat ini antara lain penetapan keesaan Allah SWT dalam kesempurnaan dan ketuhanan, serta kesucian Allah SWT dari segala kekurangan. 

Surat Al Ikhlas 

قُلْ هُوَ ٱللَّهُ أَحَدٌ

Arab-Latin: qul huwallāhu aḥad

Artinya: Katakanlah: “Dialah Allah, Yang Maha Esa.” 

ٱللَّهُ ٱلصَّمَدُ

Arab-Latin: allāhuṣ-ṣamad

Artinya: Allah adalah Tuhan yang bergantung kepada-Nya segala sesuatu. 

لَمْ يَلِدْ وَلَمْ يُولَدْ

Arab-Latin: lam yalid wa lam yụlad

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: