Terbaru dari BKN, Ini Progres Penetapan NI PPPK 2022 Guru hingga Nakes
Perkembangan penetapan nomor induk PPPK--
- Klik "Login" lalu laman Resume Pendaftaran akan muncul di layar
- Gulir layar hingga melihat hasil seleksi
- Resume Pendaftaran di layar akan tampil dengan keterangan lulus PPPK Guru, Kesehatan dan Teknis 2023
Nah, bagi peserta yang dinyatakan lulus maka akan segera bersiap mengikuti
Adapun berikut ini tahapan dan cara pengisian DRH NI PPPK, yakni:
Tahap 1 - Pengisian Data Diri dan Hobby
- Peserta diminta untuk mengisi biodata, alamat domisili, dan keterangan pribadi lainnya.
- Terdapat kolom "Hobby" yang dapat diisi dengan lebih dari satu jenis hobi, seperti membaca, olahraga, menyanyi, seni, dan lain-lain.
Tahap 2 - Pendidikan dan Kursus
- Peserta harus melengkapi data mengenai riwayat pendidikan dan kursus.
- Pendidikan yang digunakan saat melamar akan otomatis muncul, namun peserta dapat mengubahnya sesuai kebutuhan.
BACA JUGA:Kesempatan Emas, PT Mayora Indah Tbk Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan SMA
- Tidak diperbolehkan menambahkan pendidikan setingkat atau lebih tinggi dari pendidikan yang digunakan saat melamar.
Tahap 3 - Riwayat Pekerjaan
- Peserta akan diminta untuk melengkapi kolom tentang riwayat pekerjaan, penghargaan, dan prestasi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: