Investasi Lebih Mudah, Ini 4 Cara Beli Logam Mulia di Pegadaian, Selain Offline juga Bisa Online
Cara beli emas di Pegadaian--
Melalui aplikasi Pegadaian Digital, kamu bisa dengan mudah memantau harga emas setiap harinya. Selain itu, kamu juga bisa membeli emas di aplikasi tersebut dan menjualnya dengan mudah.
4. Pembelian Emas dengan Tabungan Emas
Layanan Tabungan Emas dari Pegadaian memberikan kemudahan dalam pembelian dan penjualan emas melalui sistem titipan. Kamu bisa membeli emas mulai dari 0,01gram atau setara dengan Rp10.000.
Hal tersebut adalah pilihan yang tepat bagi kamu yang ingin berinvestasi emas dengan dana yang dapat disesuaikan. Tabungan Emas sangat fleksibel, memungkinkan juga untuk menabung emas dalam jumlah berapapun yang diinginkan.
BACA JUGA:Gak Pake Lama, Ini 6 Pinjaman Online Langsung Cair dalam Hitungan Menit
Berikut adalah langkah-langkah untuk membeli emas dengan Tabungan Emas di Pegadaian:
- Buka rekening Tabungan Emas di salah satu kantor cabang Pegadaian dengan membawa fotokopi KTP/Paspor/SIM yang masih berlaku.
- Isi formulir rekening tabungan dan membayar biaya administrasi Rp10.000, biaya materai Rp10.000, serta biaya penitipan emas sebesar Rp30.000 per tahun.
- Kamu dapat memulai pembelian emas mulai dari 0,01 gram.
- Jika kamu ingin memiliki fisik kepingan emas, maka kamu bisa mencetaknya dengan biaya tambahan sesuai ukuran yang diinginkan. Pilihan ukuran cetakan emas meliputi 1gram, 2gram, 5gram, 10gram, 25gram, 50gram, dan100 gram.
BACA JUGA:7 Pilihan Rekomendasi Laptop Gaming Murah Rp5 Jutaan Paling Laris, CPU-GPU dan RAM Tak Kalah Saing
Perlu diingat bahwa biaya ini dapat berubah, jadi pastikan untuk memeriksa harganya setiap hari. Jika kamu membutuhkan uang dengan cepat, maka kamu dapat menjual kembali Tabungan Emas dengan minimal penjualan 1 gram di Pegadaian.
Demikian informasi mengenai investasi lebih mudah, ini 4 cara beli logam mulia di Pegadaian, selain offline juga bisa online. Semoga bermanfaat.
Putri Nurhidayati
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: