Segini Besaran Angsuran KUR Mandiri 2024 untuk Pinjaman Rp 15 dan 25 Juta, Ini 5 Kategori Penerimanya
KUR Mandiri bisa memberikan hingga maksimal Rp 500 juta--
1. Datang ke kantor cabang Bank Mandiri sambil membawa dokumen lengkap sesuai kategori, kemudian ambil nomor antrean untuk menyampaikan permohonan kepada customer service (CS)
2. Isi form yang diberikan petugas bank dan lakukan proses wawancara
3. Petugas KUR Bank Mandiri akan datang untuk melaksanakan survei usaha
4. Apabila dinyatakan lolos, nantinya debitur harus menandatangani perjanjian.
BACA JUGA:KUR BRI 2024 Dibuka dengan Strategi Baru, Simak Cara Mendapatkan Pinjaman Rp 50 Juta Tanpa Jaminan
Sebagai informasi, berikut ini adalah besaran bunga KUR Mandiri 2024:
1. Batas maksimal pinjaman sebesar Rp10 juta memiliki suku bunga 3 persen per tahun
2. Bunga 6 persen diberikan untuk pinjaman di atas Rp10 juta hingga Rp500 juta dengan ketentuan untuk penerima KUR pertama. Kemudian, bunga 7 persen diberikan kepada debitur yang kedua, bunga 8 persen diberlakukan untuk peminjam yang ketiga, dan bunga 9 persen untuk peminjam yang keempat
3. Sementara itu, pinjaman di atas Rp100 juta hingga Rp500 juta juga memiliki suku bunga 6 persen per tahun untuk penerima KUR pertama, 7 persen untuk yang kedua, 8 persen untuk yang ketiga, dan 9 persen untuk yang keempat.
BACA JUGA:Bank Mega Syariah Buka Lowongan Kerja Januari 2024 untuk 4 Posisi Bonafit, Cek Link Daftarnya Disini
Demikian mengenai KUR Mandiri 2024. Semoga bermanfaat. (Septi Widiyarti)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: