Iklan RBTV Dalam Berita

Pinjaman KUR Mikro BCA 2024, Segini Batas Pinjaman Tanpa Agunan, Lebih Mudah Cair

Pinjaman KUR Mikro BCA 2024, Segini Batas Pinjaman Tanpa Agunan, Lebih Mudah Cair

Pinjaman KUR Mikro BCA 2024, Segini Batas Pinjaman Tanpa Agunan, Lebih Mudah Cair--Foto: ist

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Mau ajukan pinjaman kur-bca-2024? Ketahui batas pinjaman tanpa agunan, lebih mudah cair.

Kredit Usaha Rakyat (KUR) merupakan salah satu bentuk dukungan perbankan untuk membantu perkembangan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di Indonesia.

Salah satu bank yang menyediakan layanan KUR adalah Bank Central Asia (BCA), yang menawarkan pinjaman mulai dari Rp 10 juta hingga Rp 500 juta.

BACA JUGA:Pinjaman KUR BCA 2024 Plafon Rp10 Juta, Segini Bunga dan Denda Jika Telat Bayar Angsuran

KUR BCA 2024 memberikan sejumlah keunggulan yang membuatnya menjadi pilihan utama bagi pelaku UMKM:

• Suku Bunga Rendah dan Tetap: Dengan suku bunga yang rendah dan tetap selama periode tertentu, pelaku UMKM dapat mengelola keuangan usahanya dengan lebih mudah.

• Bebas Biaya Provisi dan Administrasi: KUR BCA memberikan kebebasan biaya provinsi dan administrasi, mengurangi beban finansial bagi para peminjam.

BACA JUGA:Pengajuan KUR BCA di Bawah Rp50 Juta Tanpa Jaminan, Ini Syarat yang Harus Disiapkan Calon Peminjam

• Pinjaman Tanpa Jaminan: Untuk pinjaman di bawah Rp50 juta, KUR BCA memberikan kemudahan pinjaman tanpa jaminan. Pemilik usaha yang tidak memiliki aset dapat tetap mengajukan pinjaman modal.

Jenis KUR BCA 2023

Ada beberapa jenis kredit usaha rakyat yang ditawarkan Bank BCA, diantaranya:

1. KUR Super Mikro dan KUR Mikro

- Pelunasan KMK (Kredit Modal Kerja) selama 3 tahun dan KI (Kredit Investasi) 5 tahun.

- Biaya pengikatan agunan di notaris dan biaya appraisal tidak ada.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: