Tabel KUR Mandiri 2024, Plafon Rp50-200 Juta Cicilan Ringan Tenor Panjang, Ini Persyaratannya
Tabel KUR Mandiri 2024,--
3. Siapkan Agunan
Pastikan Anda memiliki jaminan berupa sertifikat tanah atau BPKB kendaraan bermotor yang tidak dalam sengketa dan bernilai jual lebih dari jumlah nilai pinjaman.
Contoh sederhananya, jika ingin meminjam Rp 25 juta, maka jaminannya nilainya harus lebih besar dari Rp 25 juta misal nilai jualnya Rp 50 juta.
BACA JUGA:KUR Mandiri 2024 Dibuka, Ini Tabel Angsuran Limit Rp500 Juta Lengkap dengan Bunga dan Cara Pengajuan
4. Bebas Catatan Kriminal
Pastikan Anda bersih dari catatan kriminal maupun kasus hukum
BACA JUGA:Tabel Pinjaman KUR Mandiri 2024 Plafon Rp 50-200 Juta, Cicilan Mulai Rp 1 Jutaan Ini Tenornya
Demikian ulasan tabel KUR Mandiri 2024, plafon Rp50-200 juta cicilan ringan tenor panjang lengkap dengan persyaratannya. Semoga bermanfaat.
(Nutri Septiana)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: