Tabel Angsuran KUR BSI 2024 Rp 100 Juta Tanpa Jaminan, Cek Syarat dan Cara Pengajuannya di Sini
Tabel Angsuran KUR BSI 2024 Rp 100 Juta Tanpa Jaminan--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Tabel angsuran KUR BSI 2024 Rp 100 juta tanpa jaminan, cek syarat dan cara pengajuannya disini.
BACA JUGA:KUR BSI 2024 Limit Hingga Rp 500 Juta, Ini Cara dan Syarat Pengajuannya
Bagi para pengusaha UMKM yang sedang memulai usaha namun kekurangan modal dan tidak memiliki barang berharga sebagai jaminan pinjaman, KUR BSI merupakan opsi untuk mendapatkan modal usaha yang diperlukan.
BACA JUGA:Begini Cara dan Syarat Pinjol BNI 2024, Dapatkan Pinjaman Limit Hingga Rp 500 Juta
Oleh karena itu, penting untuk memahami tabel angsurannya untuk pinjaman dengan plafon Rp 20-100 juta.
KUR BSI adalah produk program KUR pemerintah yang diperuntukan bagi usaha Mikro, kecil dan menengah yang mempunyai usaha layak dan produktif sesuai prinsip syariah.
BACA JUGA:KUR BCA 2024, Pinjaman Rp 50 Juta Cicilan Mulai dari Rp 1 Jutaan dan Ini Syarat Pengajuannya
Berikut adalah simulasi angsuran KUR BSI per bulan Februari 2024 untuk pinjaman Rp 20- Rp100 juta
1. Pinjaman Rp 20 juta
- Tenor 12 bulan Rp1.721.329 per bulan
- Angsuran 24 bulan, cicilan Rp 888.412 per bulan
- Angsuran 36 bulan, cicilan Rp 608.439 per bulan
- Angsuran 48 bulan, cicilan Rp 469.701 per bulan
- Angsuran 60 bulan, cicilan Rp 386.656 per bulan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: