Cara dan Syarat Pengajuan KUR Mikro BTPN, Bisa Pinjam Rp 100 Juta Tanpa jaminan
Cara dan Syarat Pengajuan KUR Mikro BTPN, Bisa Pinjam Rp 100 Juta Tanpa jaminan--
- Memiliki alamat email aktif
- Mempunyai KTP
- Untuk data dokumen yang diterima meliputi KTP, SIM, NPWP, BPJS, dan lainya yang identik dengan data diri sesuai kependudukan yang tercatat di negara republik Indonesia.
BACA JUGA:Inilah Cara Mendapatkan Uang dari TikTok 1000 Followers, Bisa Kamu Coba dan Ini Panduannya
Berikut ini cara membuat rekening Jenius BTPN secara online:
- Silakan unduh aplikasi jenius di Play Store
- Buka aplikasi dan daftar
- Kemudian, pilih menu register dan lengkapi semua data yang diminta (kecuali NPWP jika tidak punya)
- Selanjutnya, aktifkan rekening via videocall (siapkan KTP)
- Rekening Jenius BTPN Anda sudah aktif
BACA JUGA:Cara Kredit HP di Samsung Finance Tanpa Uang Muka, Lengkapi Syaratnya dan Miliki Ponsel Impian
Sebagai informasi tambahan, fasilitas pensiunan yang diberikan BTPN yaitu kredit pensiun sejahtera. Bahkan kamu juga bisa mendapatkan pendanaan melalui produk Purna Bakti. Berikut penjelasannya:
1. Kredit Pensiun Sejahtera
Kredit pensiun sejahtera adalah fasilitas kredit yang dirancang khusus untuk para pensiunan.
Produk kredit pensiun sejahtera dari BTPN ini menawarkan proses pembayaran yang mudah, serta tersedia pilihan jangka waktu kredit dengan jangka waktu (tenor) maksimal 180 bulan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: