Iklan RBTV Dalam Berita

Apa Saja Jenis Kamera? Cek Daftar Jenis-jenis Kamera yang Memiliki Karakteristik Berbeda

Apa Saja Jenis Kamera? Cek Daftar Jenis-jenis Kamera yang Memiliki Karakteristik Berbeda

--

5. Kamera Action

Kamera Action adalah jenis kamera digital yang dirancang untuk menangkap gambar atau merekam video saat penggunanya sedang melakukan aktivitas dengan kecepatan tinggi. 

Kamera ini dapat disebut sebagai kamera portable karena memiliki ukuran yang kecil dan dirancang agar dapat dipasang pada berbagai tempat untuk memudahkan penggunaannya dalam menangkap aktivitas objek dengan detail. Umumnya, kamera Action menggunakan sensor gambar CMOS.

BACA JUGA:Dengan 3 Skema Pembayaran, Ini Brosur Kupedes Pegadaian 2024

6. Kamera 360 Derajat

Kamera 360, atau kamera 360 derajat, membuka kemungkinan dunia baru dalam pandangan fotografi dan video, memungkinkan Anda menangkap pemandangan, lanskap, dan rangkaian aksi dengan cara yang benar benar unik.  Kamera 360 bekerja dengan menggunakan beberapa modul kamera untuk menangkap rekaman yang kemudian dapat dimodifikasi secara digital menjadi video secara penuh.

7. Kamera Medium Format

Kamera medium format adalah kamera apa pun dengan sensor atau lebar jendela film sekitar 55mm dan kamera yang berbeda memiliki panjang yang berbeda yang digunakan untuk setiap gambar. 

Ukuran film yang umum digunakan disebut 120 film dengan fasilitas sebuah gulungan. 

Kamera jenis ini memberikan gambar dengan kualitas terbaik dari deretan jenis kamera lainnya. Ini menjadikan kamera medium format sebagai pilihan paling populer bagi fotografer professional untuk menghasilkan produk berkualitas.

BACA JUGA:Pinjaman Khusus Ibu Prasejahtera, Angsuran PNM Mekaar Rp5 juta, Limit dan Tenor Kredit di PNM Mekaar

Demikianlah informasi tentang apa saja jenis-jenis kamera. Semoga jawaban diatas dapat menjawab pertanyaan anda. 

 

Tianzi Agustin

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: