Iklan dempo dalam berita

Tak Hanya Populer, Inilah Daftar 6 Motor Listrik Terlaris 2024, Kamu Tertarik?

Tak Hanya Populer, Inilah Daftar 6 Motor Listrik Terlaris 2024, Kamu Tertarik?

6 Motor Listrik Terlaris 2024--

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COMAda beberapa motor listrik terbaik yang layak dipertimbangkan di Indonesia. Tak hanya populer, inilah daftar 6 motor Listrik terlaris 2024, kamu tertarik?

BACA JUGA:Tampilan Mewah dan Elegan, Ini Spesifikasi dan Harga Honda Forza Terbaru 2024

Alasannya, motor listrik tersebut dibuat dengan teknologi terkini, termasuk penggunaan baterai yang menjanjikan jarak tempuh yang lebih jauh.

Menariknya deretan motor listrik ini di antaranya merupakan buatan Indonesia. Sementara yang lainnya merupakan produk yang telah sepenuhnya dirakit di Indonesia.

Jadi tak salah kalau direkomendasikan sebagai motor listrik terbaik untuk dipilih di Indonesia.

BACA JUGA:Dapat Wildcard, Pembalap Astra Honda Siap Bertarung di Balap Dunia Moto3 Catalunya

Berikut ini daftar motor listrik populer dan terlaris di Tanah Air pada 2024 berikut:

1. Honda EM1 e:

PT Astra Honda Motor (AHM) telah meluncurkan motor listrik Honda EM1 e: di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023 lalu.

Berdasarkan beberapa sumber, Honda EM1 e: laku terjual hingga ratusan unit setelah pameran tersebut berakhir.

Angka ini tentu terus bertambah sehingga Honda EM1 e: kini bisa dibilang termasuk salah satu motor listrik terlaris dan terpopuler di Tanah Air.

BACA JUGA:Intip Harga dan Spesifikasi Honda Super Cub C125! Motor Bebek Klasik Pilihan Premium

Secara spesifikasi, Honda EM1 e: dibekali baterai model tukar yang dinamakan Honda Mobile Power Pack e:. Baterai lithium-ion tersebut punya kapasitas 26,1 Ah. Dari 0-100 persen, baterainya butuh waktu pengecasan hingga mencapai enam jam.

Selain itu, EM1 e: sudah dibekali berbagai fitur berikut:

  1. USB power charger tipe A yang berfungsi mengisi daya ponsel pengguna saat berkendara.
  2. Teknologi LED pada lampu depan dan belakang sehingga keamanan berkendara terjamin di malam hari.
  3. Battery safety-lock untuk menjaga posisi baterai selalu terkunci dengan aman saat digunakan.
  4. Dll.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: