Cara Mudah Cek Emas Palsu Atau Asli Cuma Pakai Cuka, Ini Caranya
Cara Mudah Cek Emas Palsu Atau Asli Cuma Pakai Cuka, Ini Caranya--foto:ist
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Cara mudah cek emas palsu atau asli cuma pakai cuka, ini caranya.
Emas merupakan salah satu jenis logam berharga yang harganya kian meningkat dari waktu ke waktu. Terkait hal tersebut menyebabkan banyak oknum tidak bertanggungjawab yang memalsukan emas.
Sehingga, ketelitian sebelum membeli emas sangat diperlukan. Maka, ada beberapa cara membedakan emas asli dan palsu. Emas asli atau emas palsu, terkadang sulit dibedakan secara sekilas karena keduanya hampir mirip satu sama lain.
BACA JUGA:Ini 6 Cara Cek Emas Palsu Atau Asli, Ketahui Agar Terhindar dari Penipuan
Emas asli adalah barang atau benda yang terbuat dari emas murni.
Sementara, emas palsu biasanya hanya terbuat dari tembaga atau kuningan.
Inilah cara membedakan emas asli dan palsu secara manual dengan menggunakan cuka.
Cara Mudah Cek Emas Palsu Atau Asli Cuma Pakai Cuka
Dirangkum dari berbagai sumber, berikut cara mudah cek emas palsu atau asli cuma pakai cuka.
BACA JUGA:Punya Gelang Emas, Ini 6 Tips Membedakan Gelang Emas Palsu dan Asli
Langkah-langkah Membedakan:
1. Persiapan Bahan
Siapkan asam cuka yang bisa kita temukan di dapur.
Pastikan kita memiliki emas asli dan emas palsu yang akan diuji.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: