Proses Cepat dan Mudah, Ini 7 Syarat Balik Nama Mobil 2024, Pasti Berhasil
Syarat Balik Nama Mobil 2024--
Cara lain untuk cek nama pemilik kendaraan bermotor adalah dengan SMS. Cara cek nama pemilik mobil online ini terbilang mudah bagi pengguna yang tidak bisa mengakses aplikasi online.
Secara umum, berikut cara cek nama pemilik kendaraan melalui SMS.
- Ketikkan format SMS sesuai instruksi.
- Masukkan nomor polisi.
- Kirim ke nomor SMS yang dituju.
- Setelah menginput, kamu akan mendapatkan informasi kendaraan yang berisi merek, tipe, warna, jenis bahan bakar, jenis kendaraan, hingga masa berlaku STNK.
BACA JUGA:Pemilik Mobil Perlu Tahu, Segini Biaya Mutasi dan Balik Nama Mobil 2024
Cek nama pemilik kendaraan bermotor ke Samsat
Berikutnya, kamu bisa cek nama pemilik kendaraan bermotor langsung ke kantor Samsat. Kantor Samsat tersedia di tiap provinsi, kabupaten, dan kota domsili kamu.
Siapkan KTP asli dan fotokopi, STNK asli dan fotokopi, dan BPKB asli kendaraan yang akan dicek. Selain itu, siapkan pula dana untuk membayar biaya pengecekan pemilik kendaraan ini. Besaran biayanya tergantung pada masing-masing kantor Samsat.
Demikianlah ulasan mengenai, 7 syarat balik nama mobil 2024 agar lancar.
Putri Nurhidayat
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: