Pengajuan KUR Mandiri 2024 Maksimal Berapa Kali, Ini Simulasi Tabel Angsuran Pinjaman Rp 200 Juta
Pengajuan KUR Mandiri 2024 Maksimal Berapa Kali,--
Tujuan dari penyaluran KUR Mandiri yakni sebagai berikut:
- Meningkatkan dan memperluas akses pembiayaan kepada usaha produktif
- Meningkatkan kapasitas daya saing usaha Mikro, Kecil, dan menengah
- Mendorong pertumbuhan ekonomi dan penyerapan tenaga kerja
Pahami Ketentuan Supaya Pinjaman Tidak Ditolak
Adapun berikut ini cara agar kamu lolos dalam pengajuan KUR Mandiri, yaitu:
1. Tidak terdaftar di bank lain
2. Tidak ada riwayat kredit macet
3. Persiapkan agunan
4. Bebas catatan kriminal
5. Keuntungan usaha tidak kurang dari nominal angsuran.
BACA JUGA:Syarat dan Tabel Angsuran KUR Mandiri 2024 Pinjaman Rp 50 Juta, Cicilan Mulai Rp 900 Ribuan Perbulan
Demikianlah ulasan mengenai, berapa kali nasabah bisa pinjam KUR Mandiri 2024? Ini simulasi tabel angsuran pinjaman Rp 200 juta.
(Putri Nurhidayati)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: