Duh! Ini 10 Provinsi Termiskin di Indonesia 2024, Didominasi Wilayah Mana?
Provinsi Termiskin di Indonesia 2024--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Duh! Ini 10 Provinsi termiskin di Indonesia 2024, didominasi wilayah mana saja?
Badan Pusat Statistik (BPS) telah merilis data jumlah penduduk miskin di Indonesia pada periode Maret 2024 lalu. Laporan tersebut dikeluarkan pada Senin (1/7/2024).
BACA JUGA:10 Kabupaten Terkaya di Jawa Tengah 2024, Semarang dan Solo Posisi Berapa
Dari laporan itu, dapat diketahui sejumlah Provinsi Termiskin di Indonesia untuk periode 2024 ini.
Secara umum, jumlah penduduk miskin di Tanah Air pada periode ini sebesar 9,03 persen atau 25,22 juta orang.
Dibandingkan periode Maret 2023 lalu, jumlah tersebut terpantau menurun 0,33 persen atau 0,68 juta orang
Sementara itu, jika dibandingkan dengan periode September 2022 lalu, persentase penduduk miskin tahun ini menurun sebesar 0,54 persen atau 1,14 juta orang.
BACA JUGA:Tabel Dana Desa Kabupaten Tabanan Tahun Ini, Dana Bisa untuk Menunjang Sektor Pariwisata
Daftar Provinsi Termiskin di Indonesia 2024
Dilansir dari Kompas.com, BPS mendefinisikan penduduk miskin sebagai penduduk yang memiliki rata-rata pengeluaran per kapita per bulan di bawah garis kemiskinan.
Garis kemiskinan sendiri merupakan nilai pengeluaran minimum kebutuhan makanan dan bukan makanan yang harus dipenuhi agar tidak dikategorikan miskin.
Pada Maret 2024, garis kemiskinan di Indonesia tercatat sebesar Rp 582.932 per kapita per bulan.
Nominal pengeluaran minimum tersebut terdiri dari garis kemiskinan makanan Rp 433.906 (74,44 persen) dan garis kemiskinan bukan makanan Rp 149.026 (25,56 persen).
Jumlah dan persentase penduduk miskin di Indonesia periode Maret 2013 - Maret 2024. (BPS)
BACA JUGA:10 Kabupaten Terkaya di Jawa Tengah 2024, Semarang dan Solo Posisi Berapa
Lalu, daerah atau provinsi mana saja yang memiliki persentase penduduk miskin terbanyak di Indonesia?
10 Provinsi Termiskin di Indonesia 2024
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: