Promo Kidzania BRI, Diskon Sampai 30 Persen, Taman Hiburan Buat Si Kecil yang Punya Nilai Edukasi
Promo Kidzania BRI--
Sebagai informasi, tambahan berikut manfaat dan daya tarik di KidZania.
3 Manfaat Bermain Peran di KidZania
1. Meningkatkan kemampuan berbahasa
Dalam penelitian yang dilansir Research Gate, bermain peran menjadi salah satu metode efektif untuk mengembangkan kemampuan berbahasa anak. Saat bermain, anak berlatih untuk membentuk kalimat dan menggunakan kosakata baru untuk menuangkan imajinasi mereka.
BACA JUGA:Hasil Akhri Panjat Tebing Olimpiade Paris 2024, Atlet Indonesia Gagal Sumbang Medali
2. Mengasah kreativitas
Anak-anak sering membayangkan sesuatu ketika bermain peran. Hal ini pun dapat mengasah kreativitasnya di kehidupan sehari-hari, Moms. Anak yang kreatif cenderung bisa memecahkan masalah, mudah bersosialisasi, serta percaya diri dalam mengekspresikan sesuatu.
BACA JUGA:Kenali, Ini Ciri-ciri Calon Pemimpin yang Baik, Jujur dan Amanah! Jangan Salah Pilih
3. Mengembangkan keterampilan sosial
Anak sering merasa malu saat bertemu orang baru? Coba ajak ke KidZania agar ia bisa bertemu dengan teman-teman baru untuk bermain bersama. Mereka pun akan berinteraksi satu sama lain untuk memerankan suatu profesi.
Dengan begitu, keterampilan sosial si kecil pun bisa berkembang dan ia tidak menjadi pemalu bila bertemu orang baru.
Selain bermanfaat untuk tumbuh kembang anak, Anda juga bisa lebih hemat saat membawa si kecil ke KidZania berkat promo spesial BRI.
BACA JUGA:Indonesia Tanpa Medali di Panjat Tebing Olimpiade Paris 2024, Rajiah Gagal Raih Perunggu
Daya Tarik KidZania
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: