8 Rekomendasi Laptop Gaming Terbaik Tahun 2024, Spesifikasinya Gahar Bikin Geleng Kepala
Rekomendasi laptop gaming terbaik dengan spesifikasi gahar--
Lenovo Ideapad Gaming 3 adalah laptop gaming yang tangguh dengan prosesor AMD Ryzen™ 5 dan GPU NVIDIA GeForce RTX 2050.
Dengan desain stylish dan keyboard backlit, laptop ini siap mendukung aktivitas gaming dengan visual yang tajam dan performa yang solid.
Spesifikasi Lengkap
- Prosesor: AMD Ryzen™ 5 7535HS
- GPU: NVIDIA GeForce RTX 2050 4GB GDDR6
- Layar: 15.6-inch Full HD (1920 x 1080), Refresh Rate 120Hz, FreeSync
- RAM: 16GB DDR4
- Penyimpanan: 512GB NVMe SSD
- Sistem Operasi: Windows 11 Home
- Berat: 2.25 kg
BACA JUGA:Lenovo Tab M11, Tablet Murah yang Punya Fitur Kids Space, Ini Spesifikasinya
7. ASUS TUF Gaming A15
ASUS TUF Gaming A15 menawarkan performa gaming tanpa kompromi dengan prosesor AMD Ryzen™ 9 dan GPU NVIDIA GeForce RTX 4070. Laptop ini dilengkapi dengan sistem pendingin yang efisien dan tampilan yang stylish dengan keyboard RGB backlit.
Spesifikasi Lengkap
- Prosesor: AMD Ryzen™ 9 8945HS
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: