5 Keunggulan Infinix Note 30 Pro dengan Chipset MediaTek Helio G99
5 Keunggulan Infinix Note 30 Pro --
Sertifikasi Hi-Res ini juga meningkatkan pengalaman audio saat ponsel dihubungkan ke speaker.
BACA JUGA:Adu Spesifikasi dan Harga Terbaru Hp Oppo A3 Pro 5G vs Oppo A60, Cek Spesifikasinya
Jadi, dari beberapa keunggulan diatas bisa disimpulkan jika Infinix Note 30 Pro tampaknya menjadi saingan yang tidak bisa diremehkan di kelas pasar ponsel murah dengan kinerja yang luar biasa.
Pasalnya, spesifikasi yang diusung sudah sangat mumpuni untuk menjalankan berbagai aktivitas sehari-hari.
BACA JUGA:Oppo A3 Pro 5G, Hp Tahan Banting dengan 3 Sertifikasi Ketahanan Militer
Bahkan, saat digunakan bermain gim populer seperti PUBG Mobile, Free Fire, dan Mobile Legends gawai masih mulus.
Performa yang mumpuni juga didukung dengan baterai bongsor dan pengisi daya cepat 68W yang mampu mengembalikan daya dalam waktu lebih singkat.
BACA JUGA:Adu Spesifikasi dan Harga Terbaru Hp Redmi Note 13 5G vs Oppo A60, Cek Perbandingannya
Komposisi tersebut membuat gawai layak untuk diboyong orang-orang yang hobi bermain gim tetapi memiliki dompet tipis. Perangkat juga cocok untuk pekerja lapangan yang butuh baterai awet.
Namun, yang perlu diperhatikan bahwa perangkat ini belum mendukung jaringan 5G. Jadi, pengguna harus puas dengan kecepatan internet jaringan 4G.
BACA JUGA:Adu Spesifikasi dan Harga Terbaru Hp Redmi Note 13 vs Oppo A60, Cek Perbandingannya
Harga Infinix Note 30 Pro
Infinix Note 30 Pro tersedia dalam warna Interstellar Blue, Sunset Gold, dan Magic Black, yang dibanderol dengan harga Rp 3.099.000.
Infinix Note 30 Pro sudah bisa kamu beli di toko resmi Infinix atau toko gadget lainnya. Perangkat ini sudah bisa dibeli di marketplace rekanan Infinix.
BACA JUGA:Adu Spesifikasi dan Harga Terbaru Hp Oppo A60 vs Samsung Galaxy A15 5G, Cek Perbandingannya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: