Iklan RBTV Dalam Berita

Gerhana Matahari Total, Selain Salat Kusuf Ini yang Harus Dilakukan Umat Islam

Gerhana Matahari Total, Selain Salat Kusuf Ini yang Harus Dilakukan Umat Islam

Gerhana matahari hibrida yang dijadwalkan 20 april 2023--

Tata Cara Salat Gerhana Matahari dan Bacaan Niatnya

 

1. Niat

 

Salat gerhana matahari dilaksanakan sebanyak dua rakaat. Bacaan niat yang dilafalkan yakni sebagai berikut,

 

أُصَلِّيْ سُنَّةً لِكُسُوْفِ الشَّمْسِ اِمَامًا / مَأْمُوْمًا لِلّهِ تَعَالَى

 

Bacaan latin: Ushalli sunnatan-likhusuufi-syamsi imaaman/makmuman lillali ta'ala

 

Artinya: "Saya niat salat sunnah gerhana matahari sebagai imam atau makmum karena Allah SWT."

 

2. Takbiratul ihram

 

3. Membaca doa iftitah dan dilanjutkan dengan taawudz serta surah Al Fatihah dengan lantang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: