Iklan RBTV Dalam Berita

9 Cara Merawat Motor Matic Injeksi yang Benar dan Tepat, Dijamin Bikin Awet

9 Cara Merawat Motor Matic Injeksi yang Benar dan Tepat, Dijamin Bikin Awet

Cara Merawat Motor Matic Injeksi --

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Jangan sampai salah! 9 cara merawat motor matic injeksi yang benar dan tepat.

Motor matic injeksi telah menjadi pilihan populer di kalangan pengguna sepeda motor, terutama karena kemudahan dan efisiensinya. 

BACA JUGA:Pakai Reservasi Antrean BRI via Sabrina, Nikmati 10 Fitur Utamanya

Dengan sistem injeksi bahan bakar elektronik, motor ini menawarkan banyak keunggulan, seperti efisiensi bahan bakar yang lebih baik, respons akselerasi yang cepat, dan performa yang konsisten, bahkan di ketinggian yang tinggi. 

Namun, meski memiliki banyak kelebihan, motor injeksi juga memerlukan perawatan yang tepat untuk memastikan performa optimal.

BACA JUGA:Cara Menggunakan Sabrina BRI, Cari ATM Terdekat Tak Perlu Pakai Maps

Cara Merawat Motor Matic Injeksi

Berikut adalah cara-cara yang bisa dilakukan untuk merawat motor matic injeksi Anda, yakni:

1. Memeriksa Shockbreaker

Shockbreaker atau peredam kejut adalah komponen penting yang berfungsi untuk mengontrol kejutan saat berkendara, terutama ketika melewati jalan yang tidak rata. 

Periksa kondisi shockbreaker secara berkala dan pastikan tidak ada kebocoran oli. Dilansir dari laman resmi shopandbike.co.id setelah menempuh jarak sekitar 10.000 km, ganti oli shockbreaker untuk menjaga performa dan kenyamanan berkendara.

BACA JUGA:Lowongan Kerja di Coca Cola Europacific Partners 2024, yang Punya Pengalaman Sales Cocok Mendaftar

2. Memeriksa Aki dan Busi

Aki dan busi adalah dua komponen vital yang mendukung sistem injeksi motor. Pastikan aki dalam kondisi baik dan mampu menghasilkan arus listrik yang cukup. 

Jika motor sulit dinyalakan atau ada tanda-tanda bahwa aki sudah lemah, segera ganti dengan yang baru.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: