17 Daftar Oleh-oleh Khas Bali, Mulai dari Makanan Hingga Kain dan Kerajinan Tangan
Daftar oleh-oleh khas Bali bagi wisatawan yang berkunjung--
14. Ukiran Batok Kelapa
Ukiran batok kelapa yang cantik ini sudah menjadi kerajinan tangan turun temurun. Masyarakat Bali menyediakan buah tangan ini kepada para wisatawan yang berkunjung.
15. Brem Bali
Salah satu makanan yang harus dibawa pulang dari Bali adalah brem. Brem sendiri merupakan makanan yang berasal dari sari ketan yang dimasak kemudian dikeringkan. Kamu akan merasakan sensasi yang unik ketika memakannya karena akan langsung mencari pada lidah.
16. Dodol Bali
Dodol ternyata bukan hanya berasal dari Garut, Pulau Dewata pun memiliki dodol yang bisa dijadikan buah tangan bagi para wisatawan. Tekstur kenyal serta rasanya yang manis menjadi daya tarik bagi dodol Bali.
17. Bagiak Bali
Kue Bagiak berbahan dasar tepung sagu yang dicampurkan dengan bahan lain seperti nabati, gula, dan mentega. Rasanya gurih dan manis sehingga cocok untuk dijadikan cemilan di sore hari.
BACA JUGA:5 Ide Oleh-oleh Khas Jogja Ini Wajib di Bawa Mudik ke Kampung Halaman Saat Lebaran
Demikianlah 17 daftar oleh-oleh Khas Bali, terenak dan kekinian yang wajib dibeli saat berlibur.
(Nutri Septiana)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: