Iklan RBTV Dalam Berita

Anti Gagal! Inilah Cara Membuat Slime Sederhana dengan 1 Bahan, Cocok Buat Pemula

Anti Gagal! Inilah Cara Membuat Slime Sederhana dengan 1 Bahan, Cocok Buat Pemula

Cara membuat slime sederhana--ist

2. Campurkan 2 cangkir maizena dan 1 cangkir air dalam mangkuk pengaduk.

3. Jika terlalu kental, kamu bisa menambahkan satu atau dua sendok makan air lagi.

BACA JUGA:10 Perawatan Penting untuk Mobil yang Sering Kehujanan, Penting Tolong Jangan Diabaikan

D. Cara Membuat Slime dengan Sekam Psyllium

Panduan pembuatan:

1. Siapkan 1 sendok makan sekam psyllium dan 1 cangkir air.

2. Campurkan sekam psyllium dan air dalam mangkuk besar yang aman untuk microwave. Jika menggunakan serat biasa, kamu bisa juga menambahkan pewarna makanan.

3. Kocok dengan cepat selama sekitar 30 detik hingga adonan sedikit berbusa.

4. Microwave selama 4-5 menit. Jika campuran mulai menggelembung di dekat bagian atas mangkuk pengaduk, jeda sebentar dan biarkan mengendap sebelum menyalakan kembali microwave.

5. Keluarkan mangkuk dengan hati-hati dari microwave dan aduk selama 20 detik.

6. Biarkan adonan dingin dengan suhu kamar.

E. Cara Membuat Slime 1 Bahan dengan Boraks

Sebelum memahami cara membuat slime menggunakan boraks ini, kamu mungkin perlu mempertimbangkan terlebih dahulu siapa yang akan memainkannya. Jika akan digunakan oleh anak-anak, lebih baik menghindari penggunaan bahan yang satu ini karena mungkin bukan pilihan terbaik. Hindari kontak mata, konsumsi atau kontak terlalu lama dengan kulit. 

Berikut cara membuat slime 1 bahan dari boraks yang dilansir dari Insider :

1. Larutkan boraks dengan mencampur 1 sendok the boraks dalam 1/2 gelas air.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: