Tabel Angsuran KUR BSI 2025, Pinjaman Mulai Rp 10-25 Juta Tidak Dibebankan Bunga

Pinjaman KUR 2025--
NASIONAL, RBTVDISWAY.ID - Tabel angsuran KUR BSI 2025, pinjaman mulai Rp 10-25 juta tidak dibebankan bunga.
Siapa yang tidak kenal dengan Bank Syariah Indonesia atau BSI satu ini? Mungkin hampir semua masyarakat Indonesia mengenalinya.
BACA JUGA:Ada Cashback Perjalanan ke Singapura dan Promo Lain di tiket.com Januari 2025, Cek Sekarang
BSI telah menjadi salah satu bank syariah terkemuka di Indonesia yang berkomitmen melayani kebutuhan masyarakat, khususnya dalam pembiayaan berbasis syariah.
Salah satu produk unggulan BSI yang banyak diminati adalah Kredit Usaha Rakyat (KUR), sebuah program pembiayaan dengan dukungan pemerintah yang menawarkan bunga rendah dan persyaratan mudah.
Sejak memasuki awal tahun 2025, BSI kembali membuka program KUR dengan berbagai kemudahan dan penyesuaian.
BACA JUGA:Ada Promo Cashback Ratusan Ribu Blibli Momen Imlek 2025, Cek Sekarang
Tak heran, jika banyak yang mencari tahu informasi mengenai tabel angsuran KUR BSI 2025. Sebaba, program ini menawarkan berbagai plafon pinjaman dan jangka waktu yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan pekau UMKM.
KUR BSI memang tidak menggunakan sistem bunga, namun menggunakan sistem margin keuntungan sebagai pengganti bunga tradisional. Sistem ini disebut juga sebagai akad Ijarah, Murabahah, dan Musyarakah Mutanaqisah.
Maka itu, kali ini akan diulas secara lengkap mengenai tabel angsuran KUR BSI 2025 untuk pinjaman Rp 10-25 juta dengan tenor hingga 60 bulan.
BACA JUGA:Dilengkapi Fitur Canggih, Apakah Bisa Meminjam Uang di BRImo? Simak Informasi Lengkapnya di Sini
Tabel Angsuran KUR BSI 2025
Dilansir dari laman resmi BSI, Berikut tabel angsuran KUR BSI untuk pinjaman Rp 10 hingga 25 juta:
1. Plafon Rp 10 juta
- Tenor 12 bulan: Rp865.267
- Tenor 24 bulan: Rp447.726
- Tenor 36 bulan: Rp308.771
- Tenor 48 bulan: Rp 239.462
- Tenor 60 bulan; Rp198.012
2. Plafon Rp 15 juta
- Tenor 12 bulan: Rp 1.562.500
- Tenor 24 bulan: Rp 781.250
- Tenor 36 bulan: Rp 520.833
- Tenor 48 bulan: Rp 390.625
- Tenor 60 bulan: Rp 312.500
BACA JUGA:Cara Pinjam Uang di BCA Jaminan BPKB, Aman dan Mudah
3. Plafon Rp 20 juta
- Tenor 12 bulan: Rp 1. 721.328
- Tenor 24 bulan: Rp 886. 412
- Tenor 36 bulan: Rp 608.438
- Tenor 48 bulan: Rp 443.206
- Tenor 60 bulan: Rp 361.700
4. Plafon Rp 25 juta
- Tenor 12 bulan: Rp2.125.000
- Tenor 24 bulan: Rp1.083.335
- Tenor 36 bulan: Rp736.110
- Tenor 48 bulan: Rp562.500
- Tenor 60 bulan: Rp458.335
BACA JUGA:Ada Promo Cashback Ratusan Ribu Blibli Momen Imlek 2025, Cek Sekarang
Cara Pengajuan KUR BSI 2025
Untuk mengajukan KUR BSI secara online pada tahun 2025, berikut adalah langkah-langkah yang bisa Anda ikuti:
1. Persiapkan dokumen
Pastikan Anda sudah memiliki dokumen yang diperlukan seperti kita sebut diatas.
2. Kunjungi situs resmi BSI
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: