Tabel DANA Desa Kabupaten Bogor 2025, untuk 416 Desa, Tidak Dibagi Rata

Jumlah Dana Desa Kabupaten Bogor 2025--
BOGOR, RBTVDISWAY.ID – Kabupaten Bogor salah satu kabupaten terbesar di Provinsi Jawa Barat. Di kabupaten ini tercatat ada 416 desa.
Tahun 2025 ini pemerintah pusat kembali mengucurkan Dana Desa untuk Kabupaten Bogor.
Jumlahnya sangat besar. Karenanya perangkat desa diminta untuk selalu memperhatikan penggunaannya agar tepat sasaran.
Berikut rincian Dana Desa Kabupaten Bogor tahun 2025.
Dana Desa Kabupaten Bogor 2025
Desa Nagrak: Rp 1.736.820.000
Desa Karanggan: Rp 1.761.546.000
Desa Puspasari: Rp 1.464.999.000
Desa Citeureup: Rp 1.594.365.000
Desa Leuwinutug: Rp 1.559.553.000
Desa Tajur: Rp 1.923.588.000
Desa Sanja: Rp 1.518.177.000
Desa Karang Asem Timur: Rp 1.312.089.000
Desa Tarikolot: Rp 1.789.596.000
Desa Gunungsari: Rp 1.853.187.000
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: