Tabel Angsuran Pinjaman BNI Fleksi Pensiun dan Corporate Clien 2025, Limit Pinjaman Rp 500 Juta

Tabel angsuran pinjaman BNI Fleksi pensiun dan Corporate Client 2025an c--
NASIONAL, RBTV.DISWAY.ID – Limit Rp 500 juta, cek tabel angsuran pinjaman BNI Fleksi Pensiun dan Corporate Clien 2025. Di tengah meningkatnya kebutuhan finansial yang terus melonjak setiap tahunnya, baik bagi para pensiunan maupun pegawai aktif, PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI menghadirkan solusi kredit tanpa agunan yang fleksibel dan menguntungkan.
Dua produk unggulannya yakni, BNI Fleksi Pensiun dan BNI Fleksi Corporate Client, pinjaman ini adalah jenis Kredit Tanpa Agunan (KTA) dari BNI yang menawarkan kemudahan akses pinjaman serta syarat yang ringan dan tenor yang panjang. Dengan suku bunga kompetitif, limit pinjaman yang ditawarkan dari produk ini adalah mencapai Rp 500 juta yang bisa dicicil hingga 15 tahun.
Sehingga, pinjaman ini dapat memberikan kesempatan bagi pensiunan untuk tetap menikmati masa tua dengan tenang, sementara para pekerja aktif dapat memenuhi berbagai kebutuhan finansial mereka tanpa perlu khawatir dengan jaminan aset.
BACA JUGA:Rezeki Saldo Gratis Hari Ini dari Link Aplikasi Penghasil Uang Berikut, Klaim Sekarang
Lantas, apa saja syarat dari masing-masing produk pinjaman ini? Simak ulasan lengkapnya berikut ini!
Syarat dan Ketentuan BNI Fleksi Corporate Client
BNI Fleksi Corporate Client merupakan fasilitas Pemberian Kredit Tanpa Agunan (KTA) kepada pegawai aktif di Perusahaan/Institusi (Corporate Client) yang memiliki kerjasama dengan BNI.
Manfaat:
- Suku bunga mulai 0,73% efektif per bulan.
- Limit kredit maksimum Rp500.000.000.
- Tenor hingga 15 Tahun.
- Khusus Pegawai di Corporate Client BNI.
Pengajuan BNI Fleksi:
- Melalui e-Form (Formulir elektronik ): bit.ly/eFormKTABNIFleksi.
- Kantor Cabang BNI terdekat
BACA JUGA:Buruan Main Aplikasi Penghasil Uang Resmi dari Pemerintah, Untung hingga Rp 1 juta
Syarat dan Ketentuan BNI Fleksi Pensiun
Manfaat:
- Maksimum pinjaman hingga Rp 500 juta.
- Jangka waktu hingga 15 tahun.
- Untuk calon pensiun Dapat diajukan maksimum 5 tahun sebelum masuk usia pensiun dan Terdapat opsi penundaan Pembayaran Angsuran Pokok
Persyaratan Umum Dokumen:
- Fotokopi KTP Pemohon.
- Fotokopi Kartu Keluarga.
- Fotokopi NPWP.
- Fotokopi buku tabungan atau rekening koran 3 bulan terakhir untuk Nasabah Bank lain.
- Asli surat keterangan dari Institusi tempat kerja.
- Asli slip/bukti pendapatan tetap/gaji.
- Pas foto terbaru Pemohon.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: