Rincian Angsuran Pinjaman PPPK di BRI, Penuhi Syarat Berikut

Tabel angsuran pinjaman PPPK di BRI--
NASIONAL, RBTVDISWAY.ID – Informasi penting bagi PPPK yang ingin mengajukan pinjaman bank.
Dengan memanfaatkan SK pengangkatan PPPK, Anda bisa mengajukan pinjaman ke BRI.
Tak hanya pinjaman kepada para pelaku usaha UMKM saja, namun BRI juga menyediakan berbagai opsi pinjaman untuk para nasabahnya, termasuk penawaran khusus pinjaman BRI untuk Pegawai Negeri Sipil PNS dan PPPK.
Untuk mengetahui lebih tabel angsuran dan ketentuanya, simak artikel di bawah ini secara lengkap hingga selesai.
BACA JUGA:PPPK Silakan Ajukan Pinjaman ke BRI, untuk Pinjaman Rp 50 Juta Angsurannya Masih Terjangkau
Pinjaman BRI untuk PNS PPPK 2025
Pinjaman Bank BRI untuk PNS merupakan layanan khusus yang Bank BRI berikan kepada Pegawai Negeri Sipil (PNS) dan PPPK.
Seiring dengan namanya, fitur ini hadir untuk memberikan kemudahan kepada PNS dalam mengajukan pinjaman.
Dengan kerjasama bersama instansi pemerintahan, Bank BRI menyediakan fasilitas pengajuan pinjaman untuk berbagai keperluan, termasuk kredit kendaraan, pembelian rumah, modal usaha, dan lainnya.
Tabel Pinjaman BRI untuk PNS PPPK 2025
Sebagai gambaran, berikut tabel angsuran pinjaman PPPK plafon Rp 5-50 juta:
Untuk tabel angsuran BRI tenor cicilannya adalah maksimal 36 bulan atau 3 tahun dengan simulasi plafon Rp5.000.000-Rp50.000.000. Bunga yang diterapkan adalah sekitar 6,5 persen per tahun.
BACA JUGA:Untuk PPPK Bisa Ajukan Pinjaman ke BRI, jika Pinjam Rp 75 Juta Segini Angsuran Bulanannya
1. Plafon Rp 5.000.000
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: