Razer Blade 18, Laptop Gaming yang Punya Performa Cepat, Berapa Harganya?
Teknologi unggul yang ditanam dalam laptop Razer Blade 18--
Razer Blade 18 didukung dengan berbagai fitur konektivitas, seperti Thunderbolt 5 dan Thunderbolt 4, Wi-Fi 7, HDMI 2.1, Gigabit LAN, pembaca kartu SD UHS-II, dan 3 port USB Type-A 3.2 Gen 2.
Unutk fitur-fitur pendukung lainnya, Razer Blade 18 dilengkapi dengan 6 speaker, 2 tweeter, dan 4 subwoofer.
Tak hanya itu, laptop gaming ini juga disematkan dengan fitur kamera web IR 5 MP yang bekerja dengan Windows Hello dan memiliki penutup privasi.
Dilansir dari laman Gizmochina, Selasa (3/6/2025), Razer Blade 18 untuk model dasar dibanderol dengan harga $3.499,99 (sekitar Rp 57 juta).
Lapop gaming terbaru ini sudah dapat dibeli melalui laman resmi Razer dan toko Razer.
Semoga artikel ini bermanfaat menambah wawasan seputar dunia teknologi.
Redha Medi Saputra
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:


