Iklan RBTV

Daftar Kota dan Kabupaten Paling Bersih di Indonesia, Bisa Dicontoh Daerah Lain

Daftar Kota dan Kabupaten Paling Bersih di Indonesia, Bisa Dicontoh Daerah Lain

Kota dan Kabupaten Paling Bersih di Indonesia--

NASIONAL, RBTV.DISWAY.ID - Kebersihan merupakan salah satu hal yang paling penting, bahkan ada daerah yang dijuluki dengan tahta terbersih di tanah air.

Ketika mendengar istilah “kota paling bersih di Indonesia”, banyak orang langsung membayangkan jalan-jalan bebas sampah, taman kota yang rapi, serta udara segar yang menyejukkan. 

BACA JUGA:Modal Jadi Kendala Koperasi Merah Putih di Mukomuko, Dana Desa Bisa Jadi Jaminan Pinjaman

Padahal, konsep kebersihan tidak sesempit itu. Pemerintah melalui Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menilai kebersihan dari berbagai sisi, mulai dari pengelolaan sampah, kualitas udara, hinga kberadaan ruang terbuka hijau yang mampu menjadi paru-paru kota.

Beberapa kota dan kabupaten di Indonesia berhasil mencatatkan prestasi sebagai daerah yang bersih, bahkan ada yang sampai meraih penghargaan bergengsi seperti Adipura Kencana. 

BACA JUGA:Modal Jadi Kendala Koperasi Merah Putih di Mukomuko, Dana Desa Bisa Jadi Jaminan Pinjaman

Kota dan Kabupaten Paling Bersih di Indonesia

Prestasi ini tidak munculbegitu saja, melainkan hasil kolaborasi antara pemerintah daerah, masyarakat, hingga komunitas pecinta lingkungan. Yuk, kita intip beberapa daerah yang terkenal akan kebersihannya:

1. Balikpapan, Kalimantan Timur

Balikpapan sering dianggap sebagai ikon kota bersih di Indonesia. Tak heran jika kota ini berkali-kali mengantongi penghargaan Adipura Kencana. 

Kota yang juga dijuluki sebagai “Kota Minyak” ini berhasil menyeimbangkan pembangunan industri dengan upaya pelestarian lingkungan. 

Program pengelolaan sampahnya terbilang rapi, ditambah kesadaran masyarakat yang cukup tinggi untuk menjaga lingkungan sekitar. 

Tidak mengherankan bila Balikpapan kerap menjadi rujukan bagi daerah lain yang ingin belajar tentang tata kota ramah lingkungan.

2. Surabaya, Jawa Timur

Surabaya punya reputasi luar biasa dalam hal inovasi pengelolaan sampah. Kota terbesar kedua di Indonesia ini sukses menjalankan program Bank Sampah yang melibatkan masyarakat hingga ke tingkat kampung. 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: