Iklan dempo dalam berita

Selain Mencari Takjil, Ini 10 Kegiatan Bermanfaat untuk Mengisi Waktu Ngabuburit, Tiba-tiba Beduk Bunyi

Selain Mencari Takjil, Ini 10 Kegiatan Bermanfaat untuk Mengisi Waktu Ngabuburit, Tiba-tiba Beduk Bunyi

Kegiatan positif untuk mengisi waktu menunggu buka puasa--

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Selain mencari takjil, ini 10 kegiatan bermanfaat untuk mengisi waktu ngabuburit, tiba-tiba beduk bunyi.

Ngabuburit adalah kegiatan yang dilakukan di bulan Ramadhan untuk menunggu waktu berbuka.

Kegiatan ini bisa berupa apa saja, tetapi yang paling sering adalah mencari takjil di pasar sore yang hanya buka ketika bulan puasa.

Ngabuburit menjadi hal yang menyenangkan untuk dilakukan, baik bersama teman atau keluarga.

Namun, kegiatan ngabuburit yang itu-itu saja tentu akan terasa membosankan jika dilakukan selama sebulan penuh. 

BACA JUGA:Angsuran KUR BRI 2024 Pinjaman Rp 30 Juta, per Bulan hanya Rp 500 Ribuan, Ini Syarat Pengajuannya

Lantas, apa saja kegiatan yang bermanfaat untuk mengisi waktu ngabuburit sambil menunggu waktu buka? Berikut daftarnya.

1. Menjual takjil buatan sendiri

Kalau cuman mencari takjil di dekat rumah, pasti sudah biasa kan? Nah, yang nggak biasa adalah kamu mencoba untuk membuat takjil sendiri lalu menjualnya! 

Banyak sekali makanan takjil yang mudah dan enak untuk kamu jual. Misalnya saja, kamu membuat puding manga, singkong ala Thailand, bubur sumsum, kolak ubi dan pisang, atau membuat gorengan yang tentunya sangat praktis. Resep-resep takjil ini juga bisa kamu dapatkan dengan mudah di internet.

Selain dapat mengisi waktu ngabuburit menjadi lebih bermakna, kamu juga bisa menambah pengalaman dan penghasilan tentunya.

BACA JUGA:5 Ide Minuman Buka Puasa untuk Penderita Asam Lambung, Jaga Asam Lambung dengan 9 Tips Ini

2. Menjelajahi kota sendiri

Kalau selama ini kamu sering traveling ke luar kota atau luar negeri, sekarang saatnya menjelajahi kota sendiri. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: